Sertifikasi BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

Perikananku ID - Best Aquaculture Practices. Best Aquaculture Practices atau disingkat BAP adalah program sertifikasi sukarela yang dikembangkan oleh Global Seafood Alliance (GSA). Standar BAP mencakup seluruh rantai produksi akuakultur yang meliputi pembenihan, peternakan (pembesaran), pabrik pakan dan pabrik pengolahan.

BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

   BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

Sertifikasi BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

Program Sertifikasi BAP menawarkan kepada para peserta cara untuk menunjukkan komitmen mereka dalam memasok produk makanan akuakultur yang aman dan Membedakan Produk Yang Dihasilkan. Titik Berat Parameter Terhadap Pemenuhan Tanggung Jawab adalah: Legalitas (Perizinan), Lingkungan, Sosial, Kesejahteraan Hewan, Keamanan Pangan.

Berikut ini adalah beberapa daftar konsumen dari produk aquaculture Indonesia:


Berikut ini adalah standar dari program sertifikasi BAP :


Berikut ini CERTIFICATION BODIES (LEMBAGA YANG DI TUNJUK UNTUK MELAKUKAN RISET DAN PENGESAHAN SERTIFIKASI) :



Program Sertifikasi BAP

1. INDIVIDU

- Pendaftar yang hanya memiliki 1 (satu) Lokasi Usaha di bidang Aquaculture

2. CLUSTER

- Pendaftar yang memiliki lebih dari 1 (satu) Lokasi Usaha di bidang

Aquaculture

3. GROUP

- Pendaftar yang memiliki grup Usaha di bidang Aquaculture

ALUR APLIKASI PENDAFTARAN BAP

1. Akun BAP

2. Isi aplikasi pendaftaran audit

3. Pembayaran audit

4. Jadwal audit

5. Audit-Selesai

6. Perbaikan temuan audit

7. CB review

8. Pembayaran program fee

9. Fasilitas tersetifikasi BAP

ASPEK DAN KETENTUAN SERTIFIKASI BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

Proses Sertifikasi Membantu Pemerintah Dalam Memonitor Kepatuhan Pada Peraturan Lokal dan Nasional :

- Lahan : Izin Pemakaian Tanah, Air, Izin Konstruksi Dan Izin Operasi

- Lingkungan : Perlindungan Hutan Mangrove, Karang, Zona Konservasi, Spesies Alami, Kesehatan dan kesjahteraan hewan, Pembuangan Limbah Cair, Rumah Tangga, Kimia, Plastik,B3 ,Kotoran, Perlindungan Terhadap Sepesies yang dilindungi

- Kemasyarakatan : Akses Bersama, Gangguan Ketenangan dan Udara, Konflik Sosial

- Kepegawaian : Keselamatan Pekerja, Perlindungan Hak, Kompensasi Dan Kondisi Hidup Yang Memadai

- Data Administrasi : SOP Budidaya, Data Karyawan, Data Benur/Larva, Data Pakan, Data Kontrol Harian, Data Sumber Pemakaian Antibiotik dan Obat-Obatan, Data Pabrik pemasok dan Nomor lot dari setiap Produksi Pakan dan obat-obatan, Data Tanggal Panen dan Hasil Panen

Pilar Sertifikasi BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)

0 Response to " Sertifikasi BEST AQUACULTURE PRACTICES (BAP)"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel