Hadiri SENA 2018 di Boston, Menteri Susi Temui Pengusaha Ikan As Bajas SIMP

Perikananku ID - KKP News. Hadiri SENA 2018 di Boston Menteri Susi Temui Pengusaha Ikan AS Bahas SIMP. Di sela - sela kegiatan menghadiri Seafood Expo North America (SENA) 2018 di Boston, AS, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti disampingi oleh Dirjen PDSPKP Nilanto Perbowo serta Delegasi RI bertemu dengan pejabat dan petinggi perusahaan perikanan di Amerika Serikat.
Sumber: Twitter @kkpgoid
Salah satu pejabat yang ditemui Menteri Susi adalah John Conelly, Presiden National Fisheries Institute AS.


Pertemuan tersebut dilakukan untuk membicarakan kelanjutan penerapan Seafood Import Monitoring Program atau disingkat SIMP oleh Pemerintah AS serta menjajaki peluang kerja sama bisnis perikanan Indonesia dengan Amerika.

Apa yang dimaskud dengan SIMP?.

SIMP singkatan dari Seafood Import Monitoring Program. Arti SIMP adalah  aturan tentang impor produk kelautan dan perikanan yang ditetapkan Amerika Serikat untuk menjaga ketertelusuran produk seafood yg masuk ke negaranya. Penerapan SIMP ini terutama pada produk udang, karena dikhawatirkan dapat menimbulkan kerugian sepihak bagi industri produk udang Indonesia.

0 Response to "Hadiri SENA 2018 di Boston, Menteri Susi Temui Pengusaha Ikan As Bajas SIMP"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel